Ingin menyediakan tempat chatting di blog kamu.... Gampang caranya. Kita buat aja Shout Box, sehingga teman-teman yang ingin curhat atau chatting bisa di kotak ini.
Yuk ikuti langkahku:

Langkah Pertama:
Yuk ikuti langkahku:

Langkah Pertama:
- Kunjungi situs http://www.shoutmix.com
 - Selanjutnya lakukan pendaftaran. Setelah pendaftaran berhasil silahkan pilih model shoutbox yang kamu inginkan.   :~
 - Klik tombol Continue
 - Setelah itu kamu akan mendapat ucapan "Terima Kasih" lalu klik link Go to My Control Panel Now
 - Silahkan diatur dahulu shoutbox kamu, misalnya Style & Color, Date & Time, dan lain-lain.
 - Jika sudah selesai pilih menu Get Codes
 - Karena shoutbox akan ditaruh di blog, pilih "Place Shoutbox on Webpage"
 - Atur lebar dan tinggi shoutbox di kolom widht dan hight
 - Copy kode yang ada di dalam kotak "Generated Codes"
 
Langkah Kedua:
- Login ke blogger.com   :)
 - Pilih Layout  atau Tata Letak
 - Klik Add Page Elements atau Tambahakan Elemen Halaman---> HTML/Javascript.
 - Paste Kode yang telah kamu copy tadi
 - Simpan.
 - Selesai
 


Tidak ada komentar:
Posting Komentar